04 Maret 2025
KONFERENSI RUTIN KANTOR DESA BULAN MARET
KARANGSONO MONCER - Rutinitas bulanan Pemdes Karangsono tiap minggu pertama koordinasi antar perangkat guna melaksanakan rencana kegiatan di bulan berjalan berlangsung lancar di kantor desa rabu pagi ini.
Selain membicarakan kegiatan desa pertemuan ini juga ditujukan untuk koreksi kegiatan yang telah dilalui, mendengar informasi warga yang tengah in serta hal-hal apa saja yang menjadi kendala dalam menjalankan roda pemerintahan desa.