20 Desember 2020

BUPATI MAGETAN MERESMIKAN ANJUNGAN DUKCAPIL MANDIRI DI KECAMATAN BARAT

Karangsono - Bupati Magetan Suprawoto melakukan kunjungan kerja ke Kecamatan Barat guna mresmikan sekaligus meluncurkan mesin Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM) yang ada di Bagian pelayanan depan Kecanatan Barat. Dalam kunjungan yang didampingi oleh Kepala Dinas Kependudukan Kab. magetan Gernawan melihat langsung cara kerja mesin pembuat administrasi kependudukan tersebut, seperti KTP elektronik, KK, KIA dan administrasi lainnya. Atas diresmikannya Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM) ini memudahkan masyarakat Kecamatan Barat untuk mengurus surat yang berhubungan dengan kependudukan tanpa harus datang ke Magetan.
EKO YULI CHRISTANTO (SEKRETARIS DESA)    WAHYU EKO ENDRIYANI (KASIE PELAYANAN)    FIAN AGUNG TRIANTORO (KASIE PEMERINTAHAN)    BAYU SETIAWAN (KAMITUWO 2)    ISTIFAHRUL LAILY RAMADHANTI (KAUR KEUANGAN)    UJIEK PUSPITASARI (KAUR TU)    SETU WIBOWO (KAMITUWO 1)    SUJIONO (KASI KESEJAHTERAAN)