24 November 2020
PERTEMUAN KADER JUMANTIK UPTD TEBON
TEBON - Selasa 17/11/2020 bertempat di UPTD Tebon kader Jumantik Desa Karangsono mengikuti pertemuan kader jumantik sekecamatan Barat.
Dalam pertemuan itu dubahas mengenai kegiatan rutin bulanan yaitu pengontrolan jentik di bak penampungan air di rumah warga.